Wayground

Published on
Embed video
Share video
Ask about this video

Scene 1 (0s)

KECERDASAAN ARTIFISIAL. DALAM PEMBELAJARAN.

Scene 2 (6s)

KECERDASAAN ATIFISIAL. Kecerdasan Artifisial (Artificial Intelligence / AI) adalah kemampuan mesin atau komputer untuk meniru cara berpikir dan bertindak manusia. Dengan kata lain, AI membuat mesin bisa belajar dari pengalaman, memahami data, dan membuat keputusan sendiri layaknya manusia..

Scene 3 (22s)

JENIS-JENIS KA/AI.

Scene 4 (30s)

WAYGROUND. SEBAGAI MEDIA AJAR. Wayground adalah platform pembelajaran interaktif yang memungkinkan guru membuat kuis, latihan, dan kegiatan belajar berbasis game. Aplikasi ini sebenarnya merupakan nama baru dari Quizizz — mereka melakukan rebranding pada tahun 2024 untuk memperluas fungsi dari sekadar kuis menjadi alat pembelajaran menyeluruh..

Scene 5 (55s)

CARA MENGAKSES. WAYGROUND. https://wayground.com.

Scene 6 (1m 8s)

Klik log in Lanjutkan dengan Google/Email Pilih akun Google (bisa menggunakan akun belajar id).

Scene 7 (1m 18s)

Klik buat, untuk memulai membuat kuis Klik buat baru.

Scene 8 (1m 27s)

IMPOR LEMBAR KERJA. HASILKAN DENGAN AI. soal yang sudah disiapkan pada format word, excel, pdf, dll, bisa di impor langsung..

Scene 9 (1m 42s)

Review. Untuk meninjau isi aktivitas atau kuis sebelum dimainkan atau dibagikan. Saat diklik, bisa melihat semua pertanyaan, jawaban benar, dan waktu pengerjaan, dan berguna untuk memastikan tidak ada kesalahan penulisan, jawaban, atau pengaturan waktu..

Scene 10 (2m 0s)

Mainkan Sekarang. “Mainkan Sekarang” = Mode kuis langsung (live), siswa ikut dengan kode PIN, dan hasil ditampilkan real-time. Membuat sesi permainan langsung (live session). Menghasilkan kode PIN unik. Siswa bisa bergabung menggunakan kode PIN melalui: Website https://wayground.com/play atau aplikasi Wayground di HP mereka. Setelah semua siswa bergabung, kamu bisa menekan Mulai untuk memulai kuis. Soal akan tampil di layar guru (proyektor/laptop), dan siswa menjawab dari perangkat mereka. Skor akan muncul secara real-time di leaderboard (papan peringkat)..

Scene 11 (2m 26s)

Opsi Bagikan Di sebelah kanan terdapat kode QR dan ikon berbagi, dengan fungsi: Kode QR: Siswa cukup memindai untuk langsung masuk ke kuis tanpa mengetik kode. Ikon tautan/link: Untuk menyalin tautan langsung ke sesi. Ikon unduh (berwarna hijau): Untuk menyimpan atau membagikan kode QR sebagai gambar..

Scene 12 (3m 2s)

TAMPILAN LAYAR GURU.

Scene 13 (3m 9s)

TAMPILAN LAYAR GURU.

Scene 14 (3m 15s)

TAMPILAN LAYAR MURID.

Scene 15 (3m 21s)

TAMPILAN LAYAR MURID.

Scene 16 (3m 29s)

TAMPILAN LAYAR MURID.

Scene 17 (3m 35s)

KELEBIHAN WAYGROUND. Beragam mode dan format kegiatan Wayground mendukung pembuatan kuis, pelajaran interaktif, flashcards, video, dan banyak tipe pertanyaan lainnya. Integrasi dengan sistem pembelajaran / LMS Dapat dihubungkan dengan Google Classroom, Microsoft Teams, dan lainnya untuk memudahkan guru dalam pengelolaan dan penilaian. Sesuai untuk perangkat multipel (HP/laptop/tablet) Memudahkan siswa untuk ikut dari mana saja, asalkan koneksi internet ada. Banyak sumber daya siap pakai Guru bisa mengakses perpustakaan aktivitas yang telah dibuat oleh guru-lain dan mengedit sesuai kebutuhan mereka..

Scene 18 (4m 0s)

KEKURANGAN WAYGROUND. Ketergantungan pada koneksi internet Jika jaringan kurang stabil, bisa terjadi gangguan dalam bermain kuis atau tugas online. Beberapa format pertanyaan atau fitur lanjutan mungkin terbatas Persaingan skor bisa menjadi distraksi Fitur leaderboard dan elemen kompetisi bisa membuat beberapa siswa lebih fokus ke “menang” daripada memahami materi secara mendalam. Migrasi dari Quizizz ke Wayground mungkin menyebabkan guru/siswa masih adaptasi dengan antarmuka atau link yang berubah. Versi gratis punya batasan fitur.

Scene 19 (4m 22s)

CATATAN UNTUK GURU. Pastikan jaringan internet cukup sebelum menggunakan mode live agar berjalan lancar. Gunakan leaderboard sebagai motivasi positif, tapi tetap arahkan siswa ke tujuan memahami materi, bukan hanya skor. Jika ingin soal essay atau tugas yang mendalam, mungkin perlu dipadukan dengan metode lain di luar Wayground. Cek apakah fitur gratis sudah mencukupi kebutuhanmu atau perlu upgrade ke paket berbayar. Karena nama sudah berganti, sampaikan ke siswa bahwa “Quizizz sekarang jadi Wayground” agar tidak bingung..

Scene 20 (4m 45s)

THANK. YOU!.