UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MAHASISWA MENGGUNAKAN BAHAN AJAR BERBASIS INTEGRASI INTERKONEKSI

Published on Slideshow
Static slideshow
Download PDF version
Download PDF version
Embed video
Share video
Ask about this video

Scene 1 (0s)

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MAHASISWA MENGGUNAKAN BAHAN AJAR BERBASIS INTEGRASI INTERKONEKSI.

Scene 2 (9s)

TOPIC. I. II. III. IV. PENDAHULUAN. METODE PENELITIAN.

Scene 3 (20s)

I. PENDAHULUAN.

Scene 4 (26s)

PENDAHULUAN. Pengembangan kemampuan berpikir kritis.

Scene 5 (42s)

A. PENDEKATAN INTEGRATIF INTERKONEKTIF. terpadunya kebenaran wahyu ( burhanilahi ) dalam bentuk pembidangan mata kuliah yang terkait dengan nash (kitab suci) dan pembidangan mata kuliah yang terkait dengan falsafah dan etika ( hadlarah al falsafah)..

Scene 6 (1m 8s)

Setiap mata kuliah harus diberi nilai fundamental eksistensial yang berkaitan dengan disiplin keilmuan dan hubungan nilai humanistik.

Scene 7 (1m 31s)

B . KEMAMPUAN BERPIKIR KRISIS. TKBK Elder dan Paul Berpikir yang tidak direfleksikan Berpikir yang Menantang Berpikir Pertnulaan Berpikir latihan Berpikir lanjut Berpikir yang unggul Penjenjangan TKBK TKBK O (tidak Kritis) TKBK 1 (kurang Kritis) TKBK 2 (cukup Kritis) TKBK 3 (Kritis).

Scene 8 (2m 7s)

C. HAKIKAT MATEMATIKA. Al – Quran surah A l i Imran ayat 199 menyebutkan : “Sesungguhnya Allah amat cepat perhitungan- Nya .” Maksudnya, secanggih apapun alat yang di ciptakan manusia tidak akan mampu mengungguli kecepatannya dalam menghitung bahkan pada tingkat kecermatan dan penelitian , Allah maha teliti dan hal ini pun di jelaskan dalam QS Al zalzalah 7-8 yang berbunyi : “7. Barang siapa yang mengerjakan kebaikan seberat dzarrah pun, niscaya dia akan melihat balasannya. 8. Dan barang siapa yang mengerjakan kejahatan sebesar dzarrahpun , niscaya dia akan melihat balasannya pula.’’.

Scene 9 (2m 32s)

LANJUTAN. Maksud dari kedua surah tersebut diatas adalah ketika datang ajal seseorang maka tidak akan diperlambat atau dipercepat sedetikpun ketepatan waktunya. P adahal dalam satu hari dari seluruh dunia orang yang menjemput ajal tak terhitung. Sementara kita manusia cenderung mengabaikan waktu dan tidak disiplin menggunakan waktu untuk hal yang tidak produktif . Walau dalam matematika memiliki galat, limit, numerik, tetap saja Allah yang Maha Teliti . Allah Maha Besar. K ita manusia kecil tidak boleh sombong dan harus tunduk kepada Allah..

Scene 10 (2m 55s)

II. METODE PENELITIAN.

Scene 11 (3m 1s)

METODE PENELITIAN. Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika yang menempuh mata kuliah Strategi Pembelajaran Matematika pada semester gasal tahun akademik 2017/2017..

Scene 12 (3m 23s)

INSTRUMEN MENELITIAN. LEMBAR OBSERVASI. Menggambarkan aktivitas yang terjadi saat proses pembelajaran berlangsung.

Scene 13 (3m 39s)

Berupa penentuan kualitas bahan ajar berbasis integrasi interkoneksi didasarkan pada penilaian validator yaitu dua orang dosen ahli pendidikan ..

Scene 14 (4m 1s)

5. Teknik Analisis Data. MERUMUSKAN. Teori awal berdasar kajian teori didukung dengan data empiris.

Scene 15 (4m 22s)

III. HASIL & PEMBAHASAN.

Scene 16 (4m 28s)

HASIL DAN PEMBAHASAN. PRA TINDAKAN 1 2 3 NO 1 2 3 TKBK TKBK 3 T KBK 2 TKBK 1 SIKLUS 1 Banya k Mhs O O 14 26, 4 39 73, 6 SIRI-US 11 Banya k Mhs o 5 48 O 9,43 90,57 Banya k Mahas iswa 39 14 o 73,6 26,4 O Tabel 2. TKBK Hasil Pra Tindakan TKBK TKBK TKBK 3 2 1 BANYAKNYA MAHASISWA 5 48 PERSENTASE 9,43 % 90,57 0/0.

Scene 17 (4m 43s)

PEMBAHASAN. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bahan ajar berbasis integrasi interkoneksi telah berhasil meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa dari skor 23 pada tahap pra tindakan , meningkat menjadi 27,7 pada siklus 1, dan 36,6 pada siklus 2. Berdasarkan hasil observasi Pada saat subyek mengikuti perkuliahan dan keterlibatan subyek dalam diskusi kelompok maupun kelas berkaitan dengan kemampuan berpikir kritis mahasiswa dapat diperoleh informasi sebagai berikut . Mahasiswa dapat melatih dan mengembangkan informasi yang diperoleh serta dapat membedakan informasi dan pendapatnya. Mah asiswa menjadi lebih kreatif dalam mengungkapkan konsep dan idenya. M ahasiswa mempunyai rasa ingin tahu yang tinggi . Ma hasiswa mampu mengembangkan sudut pandangnya . Mahasiswa semakin meningkat kemampuan berpikir kritisnya ..

Scene 18 (5m 13s)

BERDASARKAN HASIL AN G KET. Berda sarkan angket yang diberikan kepada mahasiswa setelah mengikkuti pembelajaran matematika dengan metode Jigsaw dan menggunakan bahan ajar berbasis integrasi interkoneksi , diperoleh informasi sebagai berikut : Mahasiswa menjadi semakin tajam dalam menyampaikan dan membedakan informasi serta dapat m engungkapkan pendapat . Mahasiswa semakin dapat menuangkan konsep /ide- idenya dalam diskus i Mahasiswa semakin luas dan jelas sudut pandangnya serta mampu menarik kesimpulan dengan mengatikan materi keislaman dalam kehidupan sehari hari.

Scene 19 (5m 33s)

IV. KESIMPULAN.

Scene 20 (5m 39s)

?CONCLUSION?. $78. $93. $102. Berdasarkan pada analisis data, maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran matematika dengan menggunakan bahan ajar berbasis integrasi interkoneksi dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Hal ini dapat dilihat dari analisis data skor TKBK pada saat pra tindakan sebesar 22,94, pada siklus I sebesar 26,65, dan pada siklus II sebesar 41,92..

Scene 21 (6m 1s)

Arikunto , Suharsimi . 2007. Dasar - dasar Evaluasi Pendidikan . Jakarta, Bumi Aksara . Elder, L Paul, R. 2008. Critical Thinking Development: A Stage Theory With Implicationn for Instruction, (Online), (http:// www.criticalthinking.org ) Halpern, Diane F. 1984. Thought and Knowledge. An Introduction to Critical Thinking. LEA. New Jersey. Ibrahim dan Suparni . 2010. Pembelajaran Matematika . Teori dan Aplikasinya . Sukapress . Yogyakarta McGregor, Debra. 2007. Developing Thinking; Developing Learning. McGrawHill . New Jersey. Seng Tan, Oon . 2004. Enhancing Thinking Through Problem based Learning Approaches. Thomson. Singapura. Suparni . 2011. Penjenjangan Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Rangka Pengembangan Karakter Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Kalijaga . UIN Sunan Kalijaga . Yogyakarta..

Scene 22 (6m 37s)

Alternative Resources. ____________.2015. Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Integrasi Interkoneksi Untuk Memfasilitasi Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa . UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Scene 23 (6m 48s)

Thanks!. ABDURRAB UNIVERSITY.